Kategori: Bimtek Sosialisasi Perpres No.72 tahun 2025 tentang SHSR

Bimtek Sosialisasi Perpres No.72 tahun 2025 tentang SHSR

Bimtek sosialisasi Perpres No.72 Tahun 2025 tentang SHSR adalah kegiatan yang sangat penting bagi seluruh aparatur pemerintah, baik di pusat maupun di daerah. Peraturan Presiden ini menjadi pedoman utama dalam penyusunan dan pelaksanaan anggaran pendapatan dan belanja, baik APBN maupun APBD.

Latar Belakang dan Tujuan Perpres No. 72 Tahun 2025 tentang SHSR

Perpres No. 72 Tahun 2025 ini diterbitkan untuk menggantikan Perpres sebelumnya, yaitu Perpres No. 33 Tahun 2020 dan Perpres No. 53 Tahun 2023. Tujuan utamanya adalah untuk:

Menyesuaikan standar biaya dengan kondisi regional dan perkembangan harga di lapangan.

Menciptakan keseragaman, transparansi, dan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan negara/daerah.

Menjadi acuan dalam penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran (RKA) dan pelaksanaan kegiatan.

Mengendalikan penggunaan anggaran agar tidak terjadi pemborosan atau ketidakwajaran.

Bimtek Sosialisasi Perpres No.72 tahun 2025 tentang SHSR

Ruang Lingkup Materi yang Dibahas dalam Bimtek

Bimtek (Bimbingan Teknis) sosialisasi Perpres No. 72 Tahun 2025 tentang SHSR biasanya membahas berbagai materi pokok, antara lain:

  1. Pendahuluan dan Latar Belakang Perpres SHSR
  2. Ruang Lingkup dan Jenis Standar Harga Satuan Regional (SHSR
  3. Penerapan SHSR dalam Penyusunan Anggaran:
  4. Teknik Pertanggungjawaban (SPJ) dan Pelaporan:
  5. Studi Kasus dan Diskusi Interaktif:

Sehubungan dengan hal tersebut diatas, kami dari LEMBAGA KAJIAN INDONESIA Selaku penyelenggara kegiatan serta dukungan  narasumber yang berkompoten dibidangnya, Mengudang Bapak/Ibu untuk mengikuti kegiatan bimtek nasional dengan Tema : “Bimtek Sosialisasi Perpres No.72 tahun 2025 tentang SHSR”Yang akan dilaksanakan pada : ( Jadwal Terlampir )

JADWAL DAN TEMPAT KEGIATAN TA 2025

BULAN NOVEMBER 2025

06 - 07 November 2025, Hotel Asyanan Kemayoran, Jakarta19 - 20 November 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta
06 - 07 November 2025, Hotel Abadi Malioboro, Yogyakarta19 - 20 November 2025, Hotel Abadi Malioboro, Yogyakarta
06 - 07 November 2025, Hotel Quest, Surabaya19 - 20 November 2025, Hotel Maxone Ascent, Malang
06 - 07 November 2025, Hotel Pacific Palace, Batam19 - 20 November 2025, Hotel Golden Flower, Bandung
14 - 15 November 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta27 - 28 November 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta
14 - 15 November 2025, Hotel Ibis City Center, Makassar27 - 28 November 2025, Hotel Pacific Palace, Batam
14 - 15 November 2025, Hotel Kuta Centra Park, Bali27 - 28 November 2025, Hotel Kuta Centra Park, Bali
14 - 15 November 2025, Hotel AIHO Antares, Medan27 - 28 November 2025, Hotel Montana Premier Senggigi, Lombok

BULAN DESEMBER 2025

4 - 5 Desember 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta15 - 16 Desember 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta
4 - 5 Desember 2025, Hotel Abadi Malioboro, Yogyakarta15 - 16 Desember 2025, Hotel Golden Flower, Bandung
4 - 5 Desember 2025, Hotel Pacific Palace, Batam15 - 16 Desember 2025, Hotel Grand Antares, Medan
4 - 5 Desember 2025, Hotel Central Park Kuta, Bali15 - 16 Desember 2025, Hotel Max One Ascent, Malang
10 - 11 Desember 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta22 - 23 Desember 2025, Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta
10 - 11 Desember 2025, Hotel Golden Flower, Bandung22 - 23 Desember 2025, Hotel Pacific Palace, Batam
10 - 11 Desember 2025, Hotel ZIA Kuta, Bali22 - 23 Desember 2025, Hotel Kuta ZIA Kuta, bali
10 - 11 Desember 2025, Hotel Montana Premier Senggigi, Lombok22 - 23 Desember 2025, Hotel Quest, Surabaya

Bimtek ini diselenggarakan secara swadana yang dibebankan ke masing-masing peserta / SKPD / OPD dengan Rincian sebagai berikut:

Rp. 4.500.000,- (empat juta lima ratus ribu rupiah ) / Peserta Menginap

Rp. 3.500.000,- (Tiga juta lima ratus ribu rupiah ) / Peserta Tanpa Penginapan

Fasilitas sudah termasuk biaya : * ( syarat ketentuan berlaku ).

  • Pelatihan selama 2 hari
  • Menginap 3 Malam Twin Share (Bagi Peserta Menginap)
  • Tanda Peserta Bimtek
  • Konsumsi (Coffee Break 2x dan Lunch 2x) dan Breakfast (bagi peserta yang menginap )
  • Kelengkapan Bimtek (Pena/Pensil, Note Book dan Makalah serta SERTIFIKAT BIMTEK)
  • Tas Ransel Eksklusif 
  • Bagi Peserta Grup (Minimal 10 Orang) dapat Request untuk Tempat dan Waktunya (Konf. 4 Hari sebelum Hari Pelaksanaan)
diklat pemendagri

Untuk Konfirmasi dan Informasi Bimtek.

Dapat menghubungi Sekretariat Panitia di Nomor Telepon.

Hp /WA. 0823 7331 6441

atau (Mendaftar secara online)

Lihat  Materi Bimtek Yang Kami Selenggarakan :